Sejumlah pemain Timnas Indonesia sukses menunjukkan penampilan gemilang di kancah sepak bola Eropa pekan ini. Siapa saja mereka? Simak ulasan lengkapnya melalui artikel berikut.

Para pemain Timnas Indonesia kian menunjukkan eksistensinya di kancah sepak bola Eropa.

Pekan ini, gebrakan demi gebrakan mampu dihadirkan oleh sejumlah bintang skuad Garuda yang berkarier di berbagai negara, mulai dari Inggris hingga Italia.

1. Marselino Ferdinan

2. Jay Idzes

3. Calvin Verdonk

4. Eliano Reijnders